Prediksi Barcelona vs Juventus, Perebutan Puncak Grup G
Tiketprediksi.net – Pertandingan paling dinanti di fase grup Liga Champions musim 2020/2021 akan dilangsungkan tengah pekan ini. Barcelona dan Juventus akan saling berhadapan guna memperebutkan puncak klasemen Grup G. Dua tim yang telah dipastikan lolos ke fase knock-out ini akan bertemu di Camp Nou, Rabu (9/12) dinihari mendatang pukul 03.00 WIB.
Barcelona Tangguh di Camp Nou
Menempati Grup G, Barcelona bermain sangat impresif di kompetisi Liga Champions 2020/2021 ini dengan meraih lima kemenangan dari lima laga. Tengah pekan nanti, Juventus akan menghadang catatan sempurna mereka. Tapi Barca sepertinya tak akan gentar mengingat laga kontra Juventus akan berlangsung di kandang mereka, Camp Nou.
Camp Nou menjadi stadion yang sangat angker bagi lawan-lawan Barca, terutama di Liga Champions. Laman web resmi UEFA mencatat bahwa Barcelona tak terkalahkan dalam 38 laga kandang terakhir mereka di Liga Champions. Dalam 38 pertandingan tersebut, Barca mencatatkan 34 kemenangan serta empat hasil imbang.
Saat menjamu Juve nanti, Barca juga akan mengincar poin maksimal guna finish di posisi teratas Grup G, sekaligus catatkan rekor selalu menang sepanjang fase grup. Mereka tentu tak ingin menelan kekalahan di laga ini. Pasalnya, mereka tengah berusaha mempertahankan rekor selalu menjadi juara di grup yang mereka tempati sejak musim 2007/2008.
Juventus Andalkan Dua Penyerangnya
Meski telah memastikan diri lolos ke fase 16 besar, Juventus jelas tak mau pasrah ketika menghadapi Barcelona di Camp Nou nanti. Poin penuh tetap menjadi target mereka agar bisa mengambil alih posisi puncak klasemen. Kabar baiknya, Juventus akan kembali diperkuat dua penyerang andalannya, Álvaro Morata dan Cristiano Ronaldo.
Ronaldo telah melewatkan kesempatan pertamanya bereuni dengan Lionel Messi di pertemuan pertama Juventus menghadapi Barca kemarin. Kini, ia telah bugar sepenuhnya dan siap menghadapi mantan rivalnya di La Liga itu. Sementara itu, Morata yang merupakan top skorer Liga Champions musim ini, pasti akan berusaha cetak gol lagi di Camp Nou.
Ketika menghadapi Barcelona, Ronaldo membawa rekor yang sama dengan Messi, yakni selalu cetak gol di 16 pertandingan terakhir Liga Champions. Dengan kehadiran Ronaldo, Juve semakin optimis untuk mengalahkan Barca. Tapi anak asuh Andrea Pirlo perlu menang minimal 0-3 untuk keluar sebagai juara Grup G.
Rekor Pertemuan
Pertandingan antara Barcelona vs Juventus merupakan salah satu pertandingan paling bersejarah. Uniknya, keduanya punya catatan agen judi poker online yang cukup berimbang, sama-sama menang lima kali, imbang sekali dari 14 pertandingan. Tapi Juve tak pernah menang lagi melawan Barca sejak babak perempat final Liga Champions musim 2016/2017.
Menghadapi lawan dari Serie A, Barcelona juga punya catatan bagus, hanya kalah dua kali dalam 27 laga kandang terakhir melawan klub Negeri Pizza. Berbanding terbalik dengan rekor Juventus yang hanya menang tiga kali dalam sebelas laga di Spanyol. Tapi mereka berhasil menang lima kali dari delapan laga melawan utusan Negeri Matador.
Prediksi Pertandingan
Laga Barcelona vs Juventus akan menyajikan persaingan yang sangat sengit mengingat kedua tim ini akan menampilkan kekuatan terbaiknya. Yang paling dinanti tentu adalah pertemuan kembali dua sosok terbaik sepakbola, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Jelang pertandingan ini, Barca dan Juve juga sepertinya menunjukkan kekuatan yang seimbang.
Baik Barca maupun Juve akan sama-sama menargetkan tiga poin di laga ini, tapi dengan catatan yang hampir seimbang, hasil seri sepertinya akan jadi hasil akhir laga ini. Dengan lini serang yang cukup subur, kedua tim ini sepertinya akan ciptakan minimal satu gol. Prediksi Barcelona vs Juventus, skor 1-1 akan menghias akhir laga.
Statistik Pertandingan |
Head to Head Pertandingan Barcelona vs Juventus:
29/10/20 | LIC | Juventus | 0-2 | Barcelona |
23/11/17 | LIC | Juventus | 0-0 | Barcelona |
13/09/17 | LIC | Barcelona | 3-0 | Juventus |
23/07/17 | ICC | Juventus | 1-2 | Barcelona |
20/04/17 | LIC | Barcelona | 0-0 | Juventus |
Lima Pertandingan Terakhir Barcelona:
06/12/20 | LAL | Cadiz | 2-1 | Barcelona |
03/12/20 | LIC | Ferencvaros | 0-3 | Barcelona |
29/11/20 | LAL | Barcelona | 4-0 | Osasuna |
25/11/20 | LIC | Dynamo Kyiv | 0-4 | Barcelona |
22/11/20 | LAL | Atletico Madrid | 1-0 | Barcelona |
Lima Pertandingan Terakhir Juventus:
06/12/20 | SEA | Juventus | 2-1 | Torino |
03/12/20 | LIC | Juventus | 3-0 | Dynamo Kyiv |
29/11/20 | SEA | Benevento | 1-1 | Juventus |
25/11/20 | LIC | Juventus | 2-1 | Ferencvaros |
22/11/20 | SEA | Juventus | 2-0 | Cagliari |
Baca Juga : Prediksi Dinamo Kiev vs Ferencvaros |